Iklan tiket

Kamis, 26 Juni 2008

Fasum Belum Jadi, Batminton di Jalan Ok tuh


Fasilitas Umum Permata Sidayu Residence sampai saat ini satu pun belum ada yang nampak. baik itu tempat ibadah, lapangan olahraga, TK dan yang lain.
kenyataan ini menyebabkan warga yang suka dengan olah raga tidak ada sarananya. untuk itu di depat rumah haji Sudiono tiap malam warga bermain Batminton bersama. jalan dengan lebar 6 meter ini dipakai warga sebagai lapangan batminton.
foto diatas diambil saat warga berbatminton ria malam hari. Kacian.... deh.

Comments :

0 komentar to “Fasum Belum Jadi, Batminton di Jalan Ok tuh”